Mesin Tutup Botol / Capping

Mesin Tutup Botol yang kuat dan mudah digunakan ini digunakan untuk menempelkan tutup botol aluminum ke botol gelas, PP, PE, PET .

Penggunaan mesin sangat mudah dan cepat :

  1. Operator meletakkan botol yang sudah dipasangi tutup ke dalam mesin.
  2. Bagian atas mesin akan turun dan mesin akan menekan tutup dari atas .
  3. Setelah proses selesai, operator dapat mengambil botol yang sudah di press dan letakkan botol baru.

mesin caping wiratech

mesin penutup botol disebut sebagai piranti yang bisa mempermudah proses penutupan botol berbagai jenis produk yang dikemas dalam bentuk botol. Mesin bisa digunakan untuk menutup berbagai jenis botol seperti botol plastik atau pun botol dengan bahan kaca atau beling.

  • Lihat juga produk terkait :

Cup Sealer – Mesin Segel Kemasan Gelas – Cup Sealer Otomatis
Mesin Press Plastik – Alat Press Plastik kemasan
Mesin Packing – Jual Mesin Packing Kemasan Terlengkap & Termurah
Plastik Klip – Kemasan Zipper – Plastik Klip Kemasan Zipper Stand Up

Mesin seperti ini memiliki keunggulan bisa memberikan keamanan dan menjamin mutu dan kualitas dari liquid atau produk yang ada di dalamnya Karena ketika sudah ditutup menggunakan penutup maka produk di dalamnya akan terjaga dengan baik hingga dibuka oleh konsumen untuk dipakai.

Keunggulan lainnya dari Mesin Tutup Botol yang digunakan untuk menutup botol ialah bisa dengan mudah menyegel dan menghitung masa expire atau kadaluarsa dari setiap produk. Hal tersebut menjadi kewajiban dan sebagai pernyataan bahwa produk merupakan produk yang bisa dipertanggung jawabkan dan bisa diberikan ganti jika terjadi sesuatu pada produk ketika diterima oleh konsumen.

Dalam beberapa catatan selalu ada pernyataan seperti “jangan diterima jika kemasan rusak” dan lain lain. Itulah bentuk tanggung jawab produsen yang ingin menjamin kualitas dari produk yang dijualnya.

Anda pun jika ingin membeli mesin penutup botol bisa terlebih dahulu menentukan jenis mesin seperti apa yang akan mempermudah proses pengemasan dan menjadikan proses tersebut lebih efektif serta efisien. Anda bisa juga memilih mesin yang sesuai dengan kebutuhan Anda terlebih jika industri yang sedang Anda jalankan belum terlalu besar.

  • Lihat juga produk terkait :

Mixer Roti – Planetary Mixer Roti – Mixer Adonan Roti
Mesin Giling Daging – Gilingan Daging – Meat Grinder
Mesin Es batu – Mesin Pembeku Es Balok
Mesin Mie – Mesin Pembuat Mie Dan Cetak Mie

Kecuali jika industri sudah besar dan berkembang maka Anda pun bisa memilih mesin yang berkualitas tinggi dengan jumlah yang dibutuhkan lebih banyak dibandingkan dengan industri yang masih belajar atau ada dalam usaha kecil menengah.

Features


  • Kecepatan Mesin Tutup Botol sampai dengan 20 buah / menit (tergantung operator).
  • Diameter tutup s/d 40 mm Ø.
  • Tinggi botol 100-300 mm.
  • Hemat listrik . 370w
  • Electro mechanic operation.
  • Sangat mudah digunakan- training minimal .
  • Konstruksi metal yang kokoh.
  • Container guide atas bawah yang dapat diatur.

 

List Harga Mesin Tutup Botol

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *